Alasan Rachel Vennya Belum Menikah dengan Salim Nauderer

Gosip

06 Februari 2024 | 10:55 WIB
Alasan Rachel Vennya Belum Menikah dengan Salim Nauderer
Rachel Vennya (Instagram)|#image_title

Rachel Vennya akhirnya memberikan penjelasan terkait alasan di balik keputusannya untuk belum menikah dengan kekasihnya, Salim Nauderer.

rb-1

Meski mereka telah menjalin hubungan asmara selama tiga tahun.

Penjelasan ini muncul setelah Rachel membagikan video kompilasi momen kesedihan yang telah dia lewati.

Baca Juga: Ria Ricis Terbang ke Eropa Usai Gugat Cerai Teuku Ryan

rb-2

Sementara Salim Nauderer tetap setia mendampinginya.

Dalam caption unggahan Instagramnya, Rachel menulis, "Apa yang sedang kamu hadapi, akan berlalu."

 

View this post on Instagram
 

A post shared by Rachel Vennya Roland (@rachelvennya)

Baca Juga: Tak Peduli Seruan Boikot, Salmafina Sunan Santai Pamer Minum Starbucks

Netizen pun mulai bertanya-tanya mengenai alasan keduanya belum menikah, dan Rachel Vennya memberikan penjelasan yang cukup kuat.

Seorang netizen menanyakan, "Kenapa nggak nikah aja kak?" Rachel Vennya tampaknya masih membawa trauma dari pernikahannya yang berakhir dengan perceraian.

Sehingga, dia menyatakan bahwa dia akan menikah kembali ketika telah mempercayai komitmen dalam pernikahan yang harus dijalani seumur hidup.

"Nanti kalau udah percaya lagi sama pernikahan, aku nikah ya kak, tungguin aja momennya," jawab Rachel Vennya.

Pertanyaan seputar pernikahan antara Rachel Vennya dan Salim Nauderer telah sering ditanyakan oleh netizen sebelumnya.

Rachel Venya (Instagram)Rachel Venya (Instagram)

Rachel Vennya telah memberikan jawaban serupa.

Menunjukkan bahwa mereka berdua mungkin membutuhkan waktu yang cukup lama untuk membuat keputusan menikah.

Sebagai informasi tambahan, Rachel Vennya sebelumnya telah menikah dengan Niko Al-Hakim pada tahun 2017.

Dari pernikahannya tersebut, mereka dikaruniai dua anak.

Namun, rumah tangga mereka hanya bertahan selama empat tahun, hingga akhirnya resmi bercerai pada tahun 2021.

Tag Featured Menikah rachel vennya salim nauderer

Terkait

Terkini